SENI BERBICARA DI DEPAN PUBLIK by Fitrini Chow

    Sering mengalami kebingungan, tidak percaya diri saat diminta untuk berbicara di depan Publik? Merasa sudah mempersiapkan yang terbaik, namun tidak mengingat pada saat melakukan presentasi atau berbicara di depan Publik? 


    Ternyata dalam berbicara di depan Publik itu memiliki seni dan bagaimana kita mampu menarik perhatian Audience kita untuk mendengarkan dan setuju dengan apa yang kita sampaikan. 


    Melalui training ini, Anda akan memahami bagaimana seni berbicara di depan Publik yang mampu meningkatkan kepercayaan diri Anda dan berani tampil luar biasa.


    Training ini bisa diikuti oleh kalangan anak muda hingga orang dewasa bahkan para karyawan, Supervisor serta Pebisnis untuk meningkatkan kapasitas diri dan tampil lebih percaya diri saat berbicara dengan siapapun.


    Rancangan materi yang akan disampaikan dalam pelatihan ini sebagai berikut :

    1. Dasar Berbicara di depan Publik

    2. Berbicara Tanpa Persiapan

    3. Persiapan Berbicara di depan Publik


    Waktu Pelaksanaan Pelatihan :

    -Kelas Weekdays, Setiap Jumat (19.30 - 21.00) GMT+7

    -Kelas Weekend, Setiap Sabtu (19.30 - 21.00) GMT +7


    Metode Pelatihan dilakukan berupa Praktek dan Workshop serta Sesi Tanya Jawab dan Sharing

Questions About This Workshop

Please login to post question.

Join the workshop and be the first to review.

More workshop by Fitrini